kali ini ada event kompetisi matematika bergengsi lagi nih, tingkatnya internasioanal lagi. biasanya kalo peserta osn matematika sudah melalui seleksi nasional dan melalui beberapa seleksi berikutnya (kira-kira 4 seleksi kalau tidak salah, karena saya sendiri belum pernah sampai tahap tersebut) merka akan dikirim sebagai wakil indonesia di ajang IMO(international Mathematical Olympiad), begitu juga bidang fisika di ajang IPhO,dan juga bidang lain seperti astronomi,kimia dan biologi juga sama halnya.

wah, tingkat internasional. saya sendiri juga belum pernah ke luar negeri. bagi kalian yang mau eksplore luar negeri lewat beberapa event diatas, terutama matematika boleh nih dicoba soal-soal tingkat internasional.

2013-china-girls-mathematical-olympiad-solutions
soal-onmipa-2007